Laman

Jumat, 23 November 2012

Das Rosenwunder



Putri Elizabeth yang lahir di Bratislava pada tahun 1207 bukan hanya berwajah manis lembut, melainkan juga berhati manis lembut. Ia murah hati dan suka member. Bahkan menurut suaminya, Pangeran Ludwig, Putri Elizabeth terlalu bermurah hati. Mereka tinggal di puri Wartburg dan putrid Elizabeth sering merasa prihatin dengan kehidupan keluarga para petani miskin di desa dekan puri itu. Walaupun dilarang oleh suaminya, putrid Elizabeth secara sembunyi-sembunyi sering membawa roti dalam keranjang yang ditutupi mantel untuk dibagi di desa.

Tetapi pada suatu hari, menurut legenda, Putri Elizabeth dipergoki pangeran Ludwid di tengah jalan. “Apa yang kamu bawa dalam keranjang itu?” bentak pangeran Ludwig. Putri Elizabeth terkejut ketakutan.  Langsung Dengan tangan gemetar ia memegangi mantelnya menutupi keranjang itu. “Apa isi keranjang itu?” bentak Ludwig sekali lagi. Tiba-tiba Putri Elizabeth mendapat akal untuk berbohong. Dengan suara bergetar Ia menjawab: ... baca selengkapnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar